Gulir Kebawah Untuk Tetap Baca Berita
Merah-Ilustrasi-Kampanye-Ayo-Memilih-Pemilihan-Umum-Instagram-Post-2
Gorontalo

Update Terbaru! Korban Longsor dan Banjir di Bonebolango Capai 835 Jiwa, 1 Rumah Hancur

×

Update Terbaru! Korban Longsor dan Banjir di Bonebolango Capai 835 Jiwa, 1 Rumah Hancur

Sebarkan artikel ini
Sumber Gambar Tangkapan Layar :Rahmat Usman

Yang dimulai dari pukul 12:45 hingga 19:20 Wita. Akibatnya, anak sungai meluap dan sejumlah tanggul jebol.

“Memang curah hujan kemarin sangat tinggi di Provinsi Gorontalo, terkhusus di Kabupaten Bonebolango. itu penyebabnya!” paparnya.

Saat ini lanjut Yoan, BPBD Bone Bolango bersama Pusat Pengendalian Operasi Penanggulangan Bencana (Pusdalops), telah melakukan tindakan penanganan.

Salah satunya melakukan pemantauan langsung ke lokasi bencana, pendataan jumlah korban, dan penyaluran bantuan logistik berupa makanan siap saji.

Pusdalops BPBD juga aktif melakukan pemantauan melalui perangkat radio komunikasi, serta menjalin koordinasi dengan instansi terkait, tom reaksi cepat (TRC), Satgas, Pusdalops-Relawan, dan masyarakat setempat.

Upaya ini dilakukan untuk memastikan respons cepat dan efektif dalam mengatasi dampak bencana yang melibatkan puluhan kepala keluarga di Kabupaten Bone Bolango. (*)

Share:   

Baca Berita Kami Lainnya di: 
Biru-dan-Ungu-Modern-Webinar-Bisnis-Facebook-Post-1
Merah-Ilustrasi-Kampanye-Ayo-Memilih-Pemilihan-Umum-Instagram-Post-2